Wellcome back to K Desain ✋
Channel yang membahas seputar inspirasi desain baik itu Figma desain, Photoshop desain, Adobe Illustrator Desain Dan Lainnya.
{tocify} $title={ Daftar Isi }
Pembahasan mengenai kartu nama!!
Kartu nama adalah salah satu bentuk single page design berukuran 9 x 5.5 cm, kartu nama biasanya digunakan oleh individual, organisasi, atau perusahaan sebagai kartu identitas mini. Meski tergolong berukuran mini, namun funsi kartu nama sangat besar. Pemilik bisnis dapat kehilangan peluang bisnis dengan pelanggan hanya karena mereka lupa kartu nama mereka. Kartu nama tersebut terdiri dari beberapa unsur penting yaitu : Nama, Detail (Alamat, No. Telp, Dll), Logo Organisasi/Instansi/Area Usaha, Sindikasi Untuk Agen/Wilayah Usaha Visibilitas Barang/Jasa yang Dijual.
Lanjut pada project desain!!
Pembuatan sketsa
Untuk langkah pertama dalam pembuatan desain kartu nama yang haru dilakukan adalah membuat sketsa kasar dari kartu nama yang kita inginkan.
Pemilihan kode warna
Setelah pembuatan sketsa sudah siap maka langkah selanjutnya adalah pemilihan warna untuk desain kartu nama tersebut, disini kita menggunakan 3 kode warna untuk mendesain yaitu #02ADEE, #262626 dan #2A2A2A untuk warna yang dihasilkan adalah sebagai berikut :
Setelah komponen desain kartu nama yang tadi sudah siap maka sekarang lanjut ke proses desain dari kartu nama tersebut di Adobe Illustrator
Untuk langkah yang pertama yaitu buka softwere Adobe Illustrator kemudian klik dibagian new project untuk membuat project terbaru atau bisa dengan menekan CTRL+ N pada keyboard.
Baca juga : Cara membuat desain X Banner profesional menggunakan Photoshop
Vidio tutorial Cara membuat desain kartu nama di Adobe Illustrator
Untuk tahapan desain kartu nama di Adobe Illustrator dapat anda ikuti vidio dibawah ini
Bagi sobat K Desain yang menginginkan file desain kartu nama dengan format Adobe Illustrator seperti pada vidio diatas silahkan klik link di bawah ini